Belum Ada Usulan Penerbitan NIP untuk CPNS Baru
Senin, 08 Oktober 2012 – 04:46 WIB
Aris berharap, setiap CPNS yang telah dinyatakan lulus ujian untuk mengkonfirmasi ke institusi masing-masing utnuk perkembangan penerbitan NIP. "BKN memang yang berwenang menerbitan NIP. Tetapi jika sudah ada usulan dari instansi yang bersangkutan," kata dia.
Menurut Aris, jika usulan pemberkasan NIP segera dijalankan dia optimis akan tuntas sebelum akhir tahun. Tetapi jika pemberkasan ini terus berlarut-larut, maka keluarnya NIP bisa awal tahun depan.
Sebagaimana diketahui, tes CPNS dijalankan oleh 23 institusi pusat dan 24 institusi daerah (pemprov dan pemkot). Hasil pemindaian tes CPNS yang digelar 8 September lalu, sudah dijalankan 19 September lalu. Dalam penyerahan hasil pemindaian ini sempat diwarnai protes dari sejumlah institusi daerah, karena data yang belum lengkap. (wan)
JAKARTA - Peserta ujian CPNS yang dinyatakan lulus pada saat pengumuman dilansir bulan lalu, harus bersabar. Sampai saat ini, Badan Kepegawaian Negara
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Teruntuk Jenderal Listyo Sigit, Anda Dicap Terlibat Merusak Demokrasi di Indonesia
- Kasus Korupsi di Kemenhub, KPK Menahan 3 Ketua Pokja Proyek DJKA
- Parcok Cawe-Cawe di Pilkada, Deddy PDIP Serukan Copot Jenderal Listyo
- KSAD Jenderal Maruli: Lulusan Seskoad Harus Mampu Mengemban Tugas Masa Depan
- Barang Hasil Penindakan di 3 Wilayah Ini Dimusnahkan Bea Cukai, Berikut Perinciannya
- Terima JAM Intel Kejagung, Mendes Yandri Ingin Perkuat Pengawasan Dana Desa