BELUM BANYAK DIKETAHUI...WR Supratman Kencani Janda Soeharto
Ahaaa…Tak sekadar info ongkos kereta, menurut keterangan langsung dari Salamah, sebagaimana dikisahkan Bambang Sularto, Supratman bahkan mengantarnya ke Bandung.
Selama perjalanan Betawi-Bandung, muda-mudi itu saling mengenal lebih dalam.
Salamah menceritakan, bahwa dirinya seorang janda. Suaminya yang bernama Soeharto telah meninggal, dan dari setahun pernikahannya, dia belum punya anak.
"Rupanya kisah kasih Wage Rudolf Supratman yang bermula di pinggir jalan raya Kwitang berlanjut dan mencapai titik kebahagiaan tatkala Salamah memenuhi permintaan Wage Rudolf Supratman untuk hidup bersama," tulis Sularto.
Meski tak mendapat restu dari saudara-saudara kandungnya, delapan tahun Supratman hidup serumah dengan Salamah, sebelum akhirnya berpisah pada 1934. Apakah dia punya anak? Belum diketemukan literatur yang mengisahkan itu…(wow/jpnn)
DESEMBER 1926. Di Betawi, Wage Rudolf Supratman mondok di daerah Kwitang. Bila sedang tak ada liputan, saban sore wartawan koran Sin Po itu
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
- Freddie Mercury, Majusi dan Asma Allah di Jagat Rock
- Tak Perlu Sekolah Tinggi, Inilah Kisah Penemu Listrik...
- Benarkah Ekspedisi Pamalayu Penaklukkan Jawa atas Sumatera? Ini Bukti Arkeologisnya...
- Saat Ditemukan, Candi ini Menginspirasi Belanda Membuat Kapal, Eh...Ditenggelamkan Nazi
- Kota Tjandi, Nama Asli Wilayah Candi Muara Takus
- Obituari Ani Yudhoyono