Belum Berani Pasang Target
Pelatnas Cipayung di Malaysia Super Series
Minggu, 16 Januari 2011 – 17:49 WIB

Belum Berani Pasang Target
JAKARTA - Pelatnas Cipayung masih berbenah untuk meningkatkan prestasi. Karerna itu, dalam kejuaraan bulu tangkis Malaysia Super Series yang akan dimulai pada 18 Januari lusa, PB PBSI belum berani memasang target tinggi. Namun, dia tidak memungkiri bahwa peluang terbesar yang dimiliki oleh pebulu tangkis pelatnas masih berada di ganda putra. Dia menunjuk pasangan Bona Septano/M. Ahsan sebagai yang terbaik yang dimiliki Cipayung saat ini.
"Kami tidak berani langsung menyebutkan target karena lawan yang turun dari negara lain pasti yang hebat-hebat juga. Jadi, harus lihat drawing (undian) wakil kami dulu untuk membaca peluang," kata pelatih kepala pelatnas Cipayung Christian Hadinata kemarin (15/1).
Baca Juga:
Tapi, pria berusia 61 tahun tersebut tetap optimistis dengan peluang yang dimiliki oleh para penggawa bulu tangkis Indonesia. Dia melihat sektor ganda campuran, ganda putra, dan tunggal putra masih bisa ditunggu pretasinya. "Ya, kalau peluang harus dilihat semuanya, pelatnas atau tidak kan yang penting mereka nanti turun membawa nama Indonesia," terangnya.
Baca Juga:
JAKARTA - Pelatnas Cipayung masih berbenah untuk meningkatkan prestasi. Karerna itu, dalam kejuaraan bulu tangkis Malaysia Super Series yang akan
BERITA TERKAIT
- LA Lakers Hancur Lebur di Gim 1 Babak Pertama NBA Playoffs
- Liga Inggris: Aston Villa Taklukkan Newcastle United 4-1
- Persija Menang, Persib Butuh 8 Poin, Cek Klasemen Liga 1
- Hasil NBA Playoffs: Nuggets Pukul Clippers, Pacers Hantam Bucks
- Marc Marquez Terus Mendominasi, Ducati Beri Warning kepada Pecco Bagnaia?
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah