Belum Cair, Anggaran Akomodasi pun Berhutang
Rabu, 13 April 2011 – 07:24 WIB

Stadion Gelora Sriwijaya Jakabaring Palembang. Foto:Evan Zumarli/Sumatera Ekspres
Menurut dia, lamanya waktu pencairan terjadi karena data-data cabor yang masuk ke pihaknya belum sempurna. "Uangnya sudah ada. Kami pasti membayarnya dan mengganti apa yang sudah dikeluarkan cabor. Paling lambat minggu depan semuanya sudah diterima," tegas lelaki dengan pangkat mayjen tersebut.
Dia mencontohkan, permasalahan keuangan yang selama ini sempat dipertanyakan seperti uang saku akhirnya tetap diberikan. Tetapi, lanjut dia, karena berkaitan dengan keuangan negara, proses yang dibutuhkan cukup panjang. (aam/ru/c7/kum)
JAKARTA -- Kurang matangnya persiapan SEA Games 2011 juga terjadi pada sisi keuangan. Hingga saat ini, banyak kewajiban yang belum terselesaikan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025