Belum Resmi Mundur, Arifinto Sambangi Konstituen
Rabu, 13 April 2011 – 01:23 WIB
“Saat ini masih saya masih sibuk. Saya harus menuntaskan pekerjaan sedikit sambil menunggu keputusan KPU dan Presiden. Karena kalau ini tidak dituntaskan nanti beredar lagi kabar, anggota DPR RI korupsi SPJ,” paparnysa sambil tertawa.
Baca Juga:
Ditambahkan pula, jika sudah tidak lagi menjabat sebagai anggota DPR RI maka Arifinto akan lebih banyak menghabiskan waku bersama keluarga dan kerabat. “Yah, mungkin nantinya saya akan lebih banyak berkomunikasi dengan keluarga dan kerabat saya,” ujarnya sembari mengatakan, dirinya masih akan menjabat sampai dikeluarkannya surat resmi dari Presiden dan KPU.
Soal tudingan adanya tekanan sehingga mengundurkan diri, Arifinto menegaskan bahwa tidak ada tekanan dari pihak manapun. Ia justru meyakini keputusannya untuk mundur itu merupakan jalan terbaik.
“Mundur adalah jalan yang terbaik bagi saya, keluarga, dan partai. Jadi buat saya, gak usah malu mundur dari kusri DPR,” tegas pria berjanggut ini.(jie)
BEKASI - Sudah menyatakan mundur dari keanggotan DPR RI tak membuat Arifinto berhenti menalani aktifitas sebagai politisi. Kemarin, Arifinto justru
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Puan Yakin PDIP Solid Meskipun Muncul Dinamika Jelang Kongres VI
- Politikus Senior PDIP Minta Presiden Prabowo Hentikan KPK Kriminalisasi Orang
- Politikus Senior PDIP Ini Nilai Megawati Nakhoda NKRI, Hasto Adalah Jangkarnya
- Megawati Sebut Mundur Lebih Terhormat daripada Dipecat, Sindir Jokowi?
- HUT ke-52 PDIP: Megawati Perintahkan Kader Bonding dengan Rakyat
- Pemerintah Pertimbangkan Melantik Dahulu Kepala Daerah Tak Bersengketa di MK