Ben Arfa Kembali Berlatih
Kamis, 07 April 2011 – 09:36 WIB

Hatem Ben Arfa. Foto: AFP/File/Bertrand Guay
Bagi pemain sepak bola, kehilangan kaki tentu saja sangat menyakitkan. Bukan hanya kehilangan karirnya di usia muda, tapi juga menjadi cacat akibat tekling brutal De Jong. "Untung, dokter tanggap dan cepat melakukan operasi," tutur Ben Arfa.
Baca Juga:
Namun, Ben Arfa juga mengambil hikmah dari cedera yang dialaminya. "Itu membuat saya menjadi lebih dekat dengan teman-teman dan keluarga saya. Saya bisa berpikir lebih jernih tentang karir dan segalanya," urai Ben Arfa.
Pemain berusia 24 tahun itu mulanya bergabung ke Newcastle dengan status pinjaman. Dia dilepas Marseille pada awal musim lalu lantaran ngambek dan ogah membela Marseille. Terpaksa, Marseille melepasnya ke Newcastle.
Ketika masih dibekap cedera, manajer Newcastle Alan Pardew membuat keputusan yang mengejutkan dengan mempermanenkan statusnya di The Magpies, julukan Newcastle. Dengan begitu, dia terikat kontrak dengan Newcastle hingga 2015.
LONDON - Karir Hatem Ben Arfa di lapangan hijau nyaris berakhir pada 3 Oktober tahun lalu. Ketika itu, tekling keras gelandang bertahan Manchester
BERITA TERKAIT
- Era Baru Timnas Basket Indonesia, David Singleton Dipercaya Jadi Pelatih di SEA Games 2025
- 4 Pemain All Stars Lengkapi Skuad SDN Srengseng 01 yang Dikirim SKF ke Gothia Cup 2025
- Jadi Sponsor Utama PBSI, BNI Dukung Tim Bulutangkis Indonesia Berlaga di Sudirman Cup 2025
- Liga 1: Andre Rosiade Merasa Semen Padang Sudah Diatur untuk Degradasi
- Fadil Imran Punya Target Tinggi, Fajar Alfian Cs Harus Tembus Final Sudirman Cup 2025
- Tanpa Jorji, Fajar Alfian cs Raih Kemenangan di Pertandingan Simulasi Sudirman Cup 2025