Benarkah Prabowo Melanjutkan Program Jokowi? Nih Jawabannya
Senin, 20 Januari 2025 – 17:45 WIB

Presiden Prabowo Subianto. Foto: Ricardo/JPNN
"Salah satu yang paling dikebut adalah pembangunan Masjid Nusantara, itu akan menjadi salah satu milestone dan tidak ada perlambatan, itu tidak ada," bebernya.
Karena itu Uki, menekankan tidak ada perlambatan terhadap kelanjutan IKN di era Presiden Prabowo Subianto.
" Yang ada hanya pembangunan IKN, yang tadinya 100 persen APBN, lama-lama proporsi APBN memang harus dikurangi," ujarnya.
Lebih lanjut, Uki mengatakan investor dalam negeri dan asing sudah melihat keseriusan pemerintah membangun IKN.
"Penanaman modal untuk IKN terus berjalan, hanya saja tidak terlalu digaungkan," pungkas dia.(antara/jpnn)
Simak! Video Pilihan Redaksi:
Pemerintahan Presiden RI Prabowo Subianto telah dijalankan. Lantas benarkah kepemimpinan Prabowo Subianto tidak melanjutkan program Jokowi?
Redaktur & Reporter : Elvi Robiatul
BERITA TERKAIT
- Tarif Tarifan
- Kunker ke Kalteng, Menhut Ungkap Pesan Prabowo Terkait Revitalisasi Usaha Kehutanan
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, Jubir PSI: Silaturahmi Idulfitri kok Dicurigai?
- Menteri Prabowo Temui Jokowi, PSI: Itu Tradisi Demokrasi
- Menteri Merapat ke Rumah Jokowi, Muzani Gerindra: Pak Prabowo Tidak Merasa Terganggu
- Idrus Yakin Tidak Ada Matahari Kembar, Cuma Upaya Membenturkan Prabowo dan Jokowi