Bencana Alam Masih Mengancam
Rabu, 20 Februari 2013 – 07:36 WIB

Bencana Alam Masih Mengancam
Warga yang tertimpa bencana seperti rumah ambruk atau tertimpa longsor bisa saja mengajukan bantuan ke pemkot. Caranya yakni mengajukan permintaan bantuan secara tertulis yang diajukan ke wali kota Malang melalui beberapa instansi terkait.
“Bisa mengajukan proposal bantuan bencana melalui Bakesbangpol dan Dinas PU, Perumahan dan Pengawasan Bangunan. Proposal yang masuk akan diverifikasi dulu untuk mengetahui kondisi lapangan yang sebenarnya,” kata mantan Kadis Pendidikan Kota Malang ini.
Sunaryo dari Tim Reaksi Cepat (TRC) penanganan bencana mengatakan di Jalan Muharto terdapat sejumlah lokasi rawan longsor. Diantaranya kata dia, di wilayah RW 6 sampai RW 10 kelurahan Kotalama.
“Rawan longsor karena bangunan terletak di bantaran sungai. Selain itu juga rawan rumah roboh dan gorong-gorong jebol. Saat ini kami terus meningkatkan kewaspadaan,” kata Sunaryo yang rutin mengawasi di kawasan Muharto dan sekitarnya itu.
MALANG-Bencana alam masih mengintai warga Kota Malang. Terutama kawasan pemukiman di bantaran sungai. Warga diminta meningkatkan kewaspadaan. Jika
BERITA TERKAIT
- Suami Istri Ditemukan Tewas di Saluran Irigasi, Polisi Beberkan Fakta
- Gagasan Kapolda Riau untuk Lingkungan Diapresiasi
- Kalah Sengketa Lahan SMAN 1 Bandung, Pemprov Jabar Bakal Ajukan Banding
- 30 WN Vietnam Ditangkap, 2 Kapal Ikan Ilegal Diamankan di Perairan Indonesia
- Ada Temuan Ulat di Menu MBG, Wali Kota Semarang Bentuk Tim Khusus
- SMB II Palembang Raih Penghargaan Bandara Terbaik di ASQ Awards 2024