Benny Bela Denny
Selasa, 03 April 2012 – 19:22 WIB

Benny Bela Denny
JAKARTA - Badan Narkotika Nasional (BNN) membantah adanya dugaan penamparan dalam Sidak Wamenkumham Denny Indrayana, bersama petinggi BNN di Lapas Kelas IIA Pekanbaru, Senin (2/4) dinihari. "Jangan sampai isu penamparan ini justru mengalihkan perhatian publik dari masalah peredaran Narkoba," tegas Benny Mamoto.
"Tidak benar itu, memang tidak ada penamparan," kata Direktur Penindakan dan Pengejaran BNN, Benny Mamoto kepada JPNN, Selasa (3/4) malam.
Benny mengaku ikut serta dalam Sidak tersebut bersama Wamenkumham Denny Indrayana dan dia menyangkal apa yang dituduhkan oleh pihak Lapas kelas IIA Pekanbaru yang kini marak dibicarakan di berbagai media.
Baca Juga:
JAKARTA - Badan Narkotika Nasional (BNN) membantah adanya dugaan penamparan dalam Sidak Wamenkumham Denny Indrayana, bersama petinggi BNN di Lapas
BERITA TERKAIT
- ASN Pemkab Karawang Masuk Kerja Lebih Siang Selama Ramadan
- Seorang Wisatawan asal Bogor Hilang Terseret Ombak di Pantai Carita
- Pemkab Jembrana Merger Dinas untuk Efisiensi Anggaran Maupun Kinerja
- Satgas Cartenz Masih Selidiki Kasus Rumah Terbakar di Pruleme
- Honorer Bisa Tenang, Pemda Janji Tak Ada PHK, Kesejahteraan PPPK Paruh Waktu Dijamin
- Menteri Lingkungan Hidup Setop Open Dumping di 343 TPA