Bentrok di Bahrain, 6 Tewas
Kamis, 17 Maret 2011 – 20:17 WIB
Selain beroperasi di sekitar Pearl Square, polisi dan militer Bahrain beraksi di beberapa desa yang menjadi permukiman warga Syiah. Mereka menyisir desa-desa tersebut dan memburu aktivis Syiah yang terlibat dalam unjuk rasa di Pearl Square. Awak media pun dilarang mendekati lapangan tersebut. Selama tiga bulan status darurat, jam malam berlaku mulai pukul 16.00 sampai 04.00 waktu setempat. (hep/c2/dos)
MANAMA - Gelombang aksi prodemokrasi di Bahrain mencapai puncaknya kemarin (16/3). Sehari setelah negara-negara di sekitar Teluk Persia mengirimkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- BPK Dorong Tata Kelola Pendanaan Iklim yang Transparan dan Efektif
- Hubungan Presiden dan Wapres Filipina Retak, Beredar Isu Ancaman Pembunuhan
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan