Bentrok Mancini v Gerrard di Lorong
Jumat, 13 Januari 2012 – 12:32 WIB
SUASANA tegang terjadi di lorong menuju ruang ganti Etihad Stadium, markas Manchester City, usai pertandingan melawan Liverpool pada first leg semifinal Piala Carling, kemarin dini hari. Manajer City Roberto Mancini bersitegang dengan kapten Liverpool Steven Gerrard. Tactician asal Italia itu gusar karena bila terjadi sesuatu kepada Lescott akan sangat merugikan mereka. Sebab, City baru saja kehilangan Kompany yang terkena sanksi empat laga. Padahal, Kolo Toure sudah bergabung ke timnas Pantai Gading untuk persiapan Piala Afrika 2012.
Insiden itu bermula dari protes keras Mancini kepada wasit Lee Mason terkait pelanggaran keras Glen Johnson kepada bek City Joleon Lescott. Menurut Mancini, tekel dua kaki itu layak kartu merah seperti apa yang terjadi kepada Vincent Kompany ketika melawan Manchester United di Piala FA (8/1).
Baca Juga:
"Itu tekel yang lebih buruk dari apa yang dilakukan Kompany kepafa Nani pekan lalu," ketus Mancini, seperti dikutip The Sun.
Baca Juga:
SUASANA tegang terjadi di lorong menuju ruang ganti Etihad Stadium, markas Manchester City, usai pertandingan melawan Liverpool pada first leg semifinal
BERITA TERKAIT
- Gagal Juara China Masters 2024, Jonatan Christie Merasa Ada yang Mengganjal
- Jonatan Christie Tumbang, Trofi China Masters 2024 Milik Anders Antonsen
- Live Streaming Final China Masters 2024 Jojo Vs Antonsen, Sekarang!
- Final China Masters 2024 Dibuka dengan Dramatis, 93 Menit
- Pelatih Persib Mengeluhkan Rumput Stadion GBLA, Hodak: Apa yang Mereka Perbaiki?
- Indonesia Siap Jadi Penyelenggara FIBA 3x3 Challengger and Woman Series World Tour 2025