Bentrokan di Bitung, 7 Orang Ditangkap Polisi, Pelaku Lain Diminta Menyerahkan Diri
Selasa, 28 November 2023 – 08:33 WIB

Kapolda Sulut Irjen Pol Setyo Budiyanto (ketiga dari kanan) memberikan keterangan pers terkait dengan situasi setelah bentrok antarkelompok warda di Bitung, Minggu (26/11/2023). ANTARA/Jorie Darondo
Terkait dengan isu-isu yang berkembang di publik terutama media sosial. Irjen Setyo meminta masyarakat tidak mudah terprovokasi.
"Jangan mudah percaya dengan isu atau informasi yang sumbernya tidak bisa dipercaya, bahkan mungkin sumber-sumber dari akun-akun anonim, akun-akun yang tidak bisa dipertanggungjawabkan," ucapnya.(antara/jpnn)
Kapolda Sulut Irjen Setyo Budiyanto mengimbau para pelaku bentrokan di Bitung menyerahkan diri setelah 7 orang ditangkap.
Redaktur & Reporter : M. Fathra Nazrul Islam
BERITA TERKAIT
- Hamas Tolak Gencatan Senjata, Kini Israel Kuasai 30 Persen Jalur Gaza
- 1.400 Tenaga Medis Tewas Akibat Serangan Israel di Gaza
- Dukung Prabowo Evakuasi Warga Gaza, DMDI Indonesia: Bentuk Kemanusiaan
- Prabowo Ingin Evakuasi Korban di Gaza, Ketua DPR Tagih Penjelasan Kemenlu
- Prabowo dan Presiden Mesir Bahas Situasi Gaza Palestina
- Indonesia-Mesir Sepakat Tingkatkan Hubungan Bilateral Jadi Kemitraan Strategis