Bentrokan di Kalimalang, Satu Tewas
Senin, 01 Juli 2013 – 09:43 WIB
Sementara itu Kasat Reskrim Polresta Bekasi Kabupaten, Dedi Murty Haryadi mengungkapkan, jasad yang ditemukan belum bisa dipastikan korban bentrokan dua massa yang bertikai.
’’Kami masih lakukan penyelidikan, belum tentu mayat itu korban dari bentrokan. Saat ini kami masih melakukan otopsi dan visum di RS Polri Kramat Jati, Jakarta,” ujarnya.
Terkait bentrokan sendiri, dia belum bisa memberikan keterangan. ’’Lebih lanjut tanya ke Polsek dulu,” tutupnya. (cr59)
TAMBUN SELATAN – Akibat bentrokan antar dua kelompok massa di Jalan Inspeksi Kalimalang Jembatan II, persisnya di depan eks lahan PT Tongyang,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Heboh Anggaran Belanja Gamis & Jilbab Senilai Rp 1 M Lebih di Kabupaten Banggai
- Kunker ke Riau, Menteri Hanif Faisol Tutup TPA Liar di Kampar
- 209 Warga Terdampak Pergerakan Tanah di Kadupandak Dievakuasi
- Ombudsman Minta Polda Sumbar Ungkap Motif Kasus Polisi Tembak Polisi Secara Transparan
- Lulus SKD, 163 Pelamar CPNS Batam Lanjut ke Tahap SKB
- Puluhan Ribu Masyarakat Pekanbaru Penuhi Kampanye Akbar Agung-Markarius