Beraaat! Golkar Usulkan PT Naik Jadi 10 Persen
Kamis, 01 Desember 2016 – 18:12 WIB

Ilustrasi. Foto: dok jpnn
Dalam pembahasan RUU Pemilu, dia memastikan persoalan ini akan berjalan dinamis.
"Berdasarkan data yang kami peroleh, PT yang efektif itu minimal 10 persen. Persoalannya apakah semua parpol siap dengan itu. Soal hasil akhir, tentu tergantung dinamikanya nanti," pungkasnya.
Diketahui, ambang batas dalam RUU Penyelenggaraan Pemilu masih sama seperti UU sebelumnya yakni 3,5 persen.
Namun, pemerintah menginginkan ada kenaikan dengan batas maksimum 5 persen.(fat/jpnn)
JAKARTA - Fraksi Partai Golkar percaya diri untuk mengusulkan kenaikan ambang batas parlemen atau Parliamentary Threshold (PT) dalam pembahasan RUU
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gegara Panggilan Sidang Tak Sampai Alamat, Tergugat Datangi Kantor Pos di Jambi
- Menyambut Thudong 2025 di PIK Bukan Ritual Semata, Melainkan Pengalaman Jiwa
- Yohanes Bayu Tri Susanto Jadi Pengusaha Sukses Yang Rendah Hati
- Revisi UU ASN Mengubah Tenggat Penyelesaian Honorer?
- Perpres Kantor Komunikasi Kepresidenan Digugat ke MA, Ini 4 Pasal yang Dipersoalkan
- Menjelang Mukernas dan Pelantikan, PP ISNU Gelar Fun Walk Serta Go Green di CFD Thamrin