Berambisi Cetak Gol
Rabu, 20 Februari 2013 – 08:30 WIB
Dzumafo berharap Persib dapat mencuri poin di Stadion Aji Imbut, Tenggarong, Kamis (21/2). "Sebenarnya kita tidak ingin mengalami kekalahan, tetapi ya mau bagaimana lagi akhirnya kita kalah. Kita lupakan kekalahan kemarin dan sekarang kita harus tetap berjalan karena pertandingan masih panjang. Kita tidak boleh terus memikirkan kekalahan dan harus terus semangat," tegasnya.
Baca Juga:
Dzumafo mengakui soal kekuatan Mitra Kukar, tim yang saat ini menduduki peringkat teratas klasemen sementara ISL itu.
Dikatakannya, Mitra Kukar merupakan salah satu tim kuat dan memiliki ambisi menjuarai ISL musim ini.
"Menurut saya Mitra Kukar tim yang sangat kuat di musim ini. Mereka punya ambisi yang sama dengan kita, ingin menjuarai ISL musim ini. Saat melawan kita pasti mereka memiliki motivasi tinggi, apalagi mereka akan bermain di kandang sendiri," paparnya.
Kendati demikian, pemilik nomor punggung 99 di Persib ini tetap optimistis timnya akan bisa mencuri poin. Ia pun bertekad membuat gol.
BANDUNG- Meskipun sangat menyayangkan kekalahan Persib Bandung atas Persisam Putra Samarinda, tetapi Herman Dzumafo Epandi enggan terlalu larut meratapi
BERITA TERKAIT
- ACL 2: Kejar Target Juara Grup, Port FC Berambisi Kalahkan Persib
- Jejak Persib di Thailand, Maung Bandung Bisa Curi 3 Poin dari Port FC?
- Port FC vs Persib: Asnawi Mangkualam cs Sedang tak Baik-Baik Saja
- Jadwal Timnas Indonesia di Piala AFF 2024, Laga Kandang Tidak di SUGBK
- ACL Two: Persib Punya Modal Mengalahkan Port FC Malam Ini
- Liverpool jadi Tim Pertama Tembus 16 Besar Liga Champions