Berani Protes Wasit Piala Jenderal Sudirman, Kena Denda Segini
Senin, 09 November 2015 – 08:04 WIB

Wasit mengeluarkan kartu merah. Foto ilustrasi: AFP
Dalam perkembangan yang sama, kebijakan panitia tersebut tidak mendapat bantahan dari klub-klub peserta. Hanya saja, mereka meminta agar panitia tidak menjadikannya sebagai aji mumpung bagi panitia untuk memberikan denda kepada tim. Sebab, regulasi tersebut juga memiliki tujuan ganda alias perangkap bagi tim.
"Karena bisa saja tim tidak mendapat match fee pertandingan kalau oleh panitia dinilai oficialnya melancarkan protes terus," keluh Hendra Febry Kurniawan, sekretaris Persegres Gresik United.
"Bagi kami, sebelum ada penerapan denda tersebut, panitia harus melakukan klarifikasi lebih dulu terkait apa yang menyebabkan oficial tim bisa melakukan protes keras kepada wasit," harapnya. (dik)
JAKARTA - Panitia Piala Jenderal Sudirman membuat sejumlah terobosan baru lewat regulasi untuk melindungi wasit dari intervensi dari pinggir lapangan.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Menpora Dito Punya Harapan Besar Terhadap Kepengurusan Baru BWF
- Kabar Kurang Sedap dari Tim Bulu Tangkis Indonesia Menjelang Sudirman Cup 2025
- NBA Playoffs: Curry 31 Poin, Warriors Pukul Rockets
- Ucap Salam Perpisahan dengan Sabah FC, Saddil Ramdani Balik ke Indonesia?
- Perpisahan Pahit Kevin Diks dengan FC Copenhagen
- MotoGP 2025: Marc Marquez, Harmoni Pembalap Hebat dan Motor yang Tepat