Berantas Narkoba di Bali, BNN Kerja Sama dengan Desa Adat
Rabu, 26 September 2018 – 12:50 WIB

Suasana Pelatihan Kader Inti Pemuda Anti Narkoba pada 24-26 September di Grand Mega Hotel, Bali. Foto: kemenpora
Pelatihan yang ditujukan bagi kaum muda ini, telah diselenggarakan selama tiga tahun.
Pada tahun 2018 ini, ada tiga pelatihan yang dicanangkan Kemenpora, yaitu di Aceh (telah terselenggara), di Bali (sedang berlangsung) dan di Jakarta (bulan depan). (dkk/jpnn)
Indonesia sedang mengalami darurat narkoba mengingat tingginya pengguna barang terlarang tersebut yang mencapai dua persen dari total penduduk.
Redaktur & Reporter : Muhammad Amjad
BERITA TERKAIT
- Peringati HUT Ke-91, GP Ansor Gelar Gowes 91 Km, Menpora Sediakan Doorprize Umrah
- Menpora Dito dan Wamenpora Taufik Hidayat Kompak Hadiri Open House di Istana Negara
- Rayakan HUT ke-80 RI, Menpora Dito Sambut Baik Penyelenggaraan Merdeka Marathon
- Presiden Bersama Tokoh Penting Hadir Memberikan Semangat untuk Timnas Indonesia
- Pemkot Tegal Ingin Bangun Sport Center, Kemenpora Beri Surat Rekomendasi Dukungan
- Menpora Dito Optimitis Timnas Indonesia Siapkan Taktik Lebih Matang Lawan Bahrain