Berapa Gaji Sergio Ramos di Sevilla? Ternyata
jpnn.com - Berapa gaji yang didapat Sergio Ramos di Sevilla?
Ramos baru saja diresmikan sebagai penggawa anyar tim berjuluk Los Nervionenses tersebut.
Bek berusia 36 tahun itu berstatus tanpa klub setelah meninggalkan Paris Saint-Germain.
Sebelum bergabung Sevilla, Ramos sejatinya sempat mendapat tawaran dari klub Turki dan Arab Saudi dengan iming-iming gaji fantastis.
Namun, eks kapten Real Madrid itu mantap menjatuhkan pilihannya kepada Sevilla.
Melansir Football Espana, raksasa Turki, Galatasaray menawarkan gaji mencapai EUR 11 juta kepada Ramos.
Adapun dari Arab Saudi, Al-Ittihad siap memberikan upah sekitar EUR 20 juta.
Akan tetapi, Ramos tak tergiur dengan dua tawaran di atas. Dia rela hanya mendapat gaji EUR 2 juta (sekitar Rp 32,8 miliar) dari Sevilla.
Berapa gaji yang didapat Sergio Ramos di Sevilla? Simak selengkapnya pada artiket ini.
- Ancelotti Bicara Soal Kondisi Mbappe: Masa Buruknya akan Segera Berakhir
- Cedera ACL, Bek Real Madrid Eder Militao segera Menjalani Operasi
- Real Madrid Menang 4-0 Atas Osasuna, Vinicius Junior Cetak Hattrick
- Hasil Liga Champions: Real Madrid dan Manchester City Keok
- AC Milan Gulung Real Madrid, Rekor Langka Tercipta
- Hasil Liga Champions: Banjir Kejutan