Beras dan Emas jadi Penyumbang Tertinggi Inflasi
Senin, 01 November 2010 – 15:50 WIB

Beras dan Emas jadi Penyumbang Tertinggi Inflasi
Menanggapi angka inflasi itu, ekonom dari Indef, Ahmad Erani Yustika mengatakan bahwa inflasi pada Oktober 2010 sebesar 0,06 persen pendorong utamanya memang masih didominasi beras, properti, serta bahan makanan lainnya. Menurutnya, hal itu terutama karena sampai saat ini pemerintah belum maksimal dapat mengatasi masalah pangan.
Hal tersebut katanya, dibuktikan dengan masih mahalnya harga kebutuhan bahan pangan. Pemerintah kata Erani pula, juga belum bisa menyelesaikan masalah pasokan dan distribusi yang belum merata antara pusat dan daerah. "Kedua hal itu masih menjadi masalah bagi kita di Indonesia," katanya. (afz/jpnn)
JAKARTA - Badan Pusat Statistik (BPS) mengumumkan, inflasi Oktober 2010 hanya bergerak tipis pada level 0,06 persen. Harga beras yang masih tinggi,
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Iwan Sunito Siap Dukung Program 3 Juta Rumah Lewat Kolaborasi Swasta
- Rencana Impor Diklaim Tak Bakal Ganggu Swasembada Pangan Nasional
- Dirut Bank DKI Jamin Dana Nasabah Aman dan Non-tunai KJP Plus Tetap Lancar
- Harga Emas Antam Hari Ini 20 April 2025, UBS dan Galeri24 Sama Saja
- Transaksi Tabungan Emas Pegadaian Diproyeksikan Naik 10 Kali Lipat pada Akhir April
- 165.466 Kendaraan Meninggalkan Jabotabek saat Libur Panjang