Beras Naik, Menteri Pertanian Ditampar
Sabtu, 26 November 2011 – 10:28 WIB
Singh mengaku telah merencanakan serangan tersebut. "Saya datang ke acara ini untuk menampar muka menteri," aku Singh kepada wartawan.
Pelaku yang sama, beberapa hari sebelumnya, Sabtu (19/11) juga menyerang seorang mantan menteri yang diadili di New Delhi. Penyerangan terjadi setelah hakim memvonis lima tahun penjara atas kasus korupsi pada 1996.
Seperti dilansir India Times, Pawar mengeluarkan komentar untuk meredakan suasana. "Saya tidak yakin bahwa yang menyerang saya sengaja berniat buruk," ujarnya yang menambahkan akan menyerahkan kasus tersebut kepada polisi.
Perdana Menteri Manmohan Singh berbicara kepada Pawar setelah insiden tersebut dan mengecam serangan tersebut. Menteri Keuangan Pranab Mukherje juga menyatakan bahwa penyerangan itu harus diusut tuntas.
NEW DELHI - Kemarahan seorang demonstran di India ini tak bisa dibendung lagi. Dia nekat menampar muka Menteri Pertanian India, Sharad Pawar karena
BERITA TERKAIT
- Kemlu RI Berharap PM Israel Benjamin Netanyahu Segera Ditangkap
- Operasi Patkor Kastima 2024 Dimulai, Bea Cukai-JKDM Siap Jaga Kondusifitas Selat Malaka
- Hari Martabat dan Kebebasan, Simbol Ketahanan dan Harapan Rakyat Ukraina
- Gaza Menderita, Otoritas Palestina Tolak Rencana Israel Terkait Penyaluran Bantuan
- Indonesia Merapat ke BRICS, Dubes Kamala Tegaskan Sikap Amerika
- Ngebet Usir Imigran, Donald Trump Bakal Kerahkan Personel Militer