Berat Badan Siman Naik, Catatan Waktu Turun
Rabu, 28 November 2018 – 01:40 WIB
Start Siman sebenarnya mulus. Dia sempat memimpin hingga 25 meter pertama. Namun, kondisi fisik tidak bisa berbohong.
Berat badannya yang bertambah dan baru mulai latihan tiga minggu lalu menghalanginya memacu kecepatan.
"Siman terlihat power-nya menurun pada sepuluh meter terakhir," jelas Albert Susanto, pelatih Siman. (han/na)
Perenang terbaik Indonesia I Gede Siman Sudartawa harus mempersiapkan diri dengan maksimal jika ingin menembus limit Olimpiade 2020.
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- BBM Gratis untuk Warga yang Namanya Mirip Atlet Peraih Medali Emas Olimpiade 2020
- Sebegini Bonus untuk Pelatih Ganda Putri Greysia/Apriyani, Atlet Tanpa Medali Juga Mendapatkan
- Membedah Kiprah 12 Pemain J League di Olimpiade 2020
- Greysia Polii Masuk Final Olimpiade, Agnez Mo Beri Dukungan
- Hasil Undian Babak Perempat Final, Ganda Putri Indonesia Jumpa Wakil China
- Cerita Ketua NOC Indonesia, di Tokyo Masih Ada Demo Tolak Olimpiade 2020