Berawal dari Hobi Ini, Bagus Arda Primadana Kini Menjadi Selebgram
Sabtu, 09 Desember 2023 – 20:22 WIB

Selebritas Instagram (selebgram) Bagus Arda Primadana. Foto: Dok. Pribadi
jpnn.com, JAKARTA - Selebritas Instagram (selebgram) Bagus Arda Primadana menceritakan perjalanan kariernya.
Dia sempat menjalani bisnis kecil-kecilan seusai lulus kuliah hingga mengikuti kompetisi berupa Duta Wisata.
Hobinya dalam olahraga lari juga membawanya pada berbagai kompetisi.
Dia pun pernah menempuh pendidikan di Akademi Angkatan Laut dan mewakili timnya untuk mengikuti kompetisi lari pada 2021.
Selebgram Bagus Arda Primadana menceritakan perjalanan kariernya dari menjadi atlet lari hingga terjun ke dunia entertainment.
BERITA TERKAIT
- Manfaatkan Media Sosial, Sinta Trisnawati Sukses Kembangkan Bisnis dari Nol
- Pakar Ingatkan Dampak Jangka Panjang Boikot yang Ditunggangi Kepentingan Bisnis
- Azizah Salsha Sepakat Berdamai Dengan Jessica Felicia, Ini Alasannya
- Cegah Kasus Kesehatan Mental Lewat Platform Heroremaja Besutan Yayasan Plato
- Lestari Moerdijat: Tagar #KaburAjaDulu Otokritik untuk Kebijakan yang Lebih Baik
- Heboh Mak-Mak Bawa Celurit Kejar Petugas SPBU di Cinunuk Bandung