Berawal dari Saling Tantang, Gilang Juragan 99 dan Pandawara Group Turun ke Sungai Citarum

jpnn.com - JAKARTA - Juragan 99 Gilang Widya Pramana menerima tantangan kelompok pemuda peduli lingkungan asal Bandung, Pandawara Group.
Bukan bertengkar atau bahkan berantem, tetapi aksi nyata membersihkan sungai.
Itu bermula dari interaksi di media sosial.
Awalnya Juragan Gilang membuat posting sebuah video di media sosial pada 4 September 2024, saat dia sedang mencuci mobil yang sangat kotor.
Dalam video tersebut, Gilang bercanda dengan mengajak Pandawara Group untuk ikut membersihkan mobilnya.
Pandawara Group, yang memang terkenal dengan aksi-aksi bersih-bersih sungainya, segera merespons tantangan tersebut dengan antusiasme tinggi.
Pandawara balik menantang Gilang membersihkan sungai di Bandung keesokan harinya.
Gilang tak gentar dan tanpa ragu menerima tantangan tersebut.
Gilang Juragan 99 mengatakan kolaborasi ini adalah contoh nyata bagaimana media sosial dapat digunakan untuk memicu perubahan positif.
- Ada Ancaman Pembunuhan terhadap Dedi Mulyadi, Ini Respons Polisi
- Dari Jepara ke Dunia, Natural Wood Sukses Tembus 25 Negara
- Indosat Sukses Jaga Stabilitas Jaringan saat Lonjakan Trafik Data 21% pada Lebaran 2025
- Muncul Gerakan Kontra UU TNI, Nama Presiden Prabowo Disorot Warganet
- Hadirkan Inovasi Digital, Tugu Insurance Sabet 2 Penghargaan Digital Brand Awards
- 5 Berita Terpopuler: Pernyataan Terbaru soal Pengangkatan PPPK & CPNS 2024, Hasan Nasbi Angkat Bicara