Berbagi Tips Bermain Saham, Faiz Akbar: Perlu Analisis dan Hati-Hati
Namun, tidak semulus kelihatannya, Faiz mengatakan sempat mengalami kerugian hampir Rp 250 juta di trading saham.
“Pernah saya mengalami kerugian hampir Rp 250 juta dalam satu minggu. Karena saat itu, saya FOMO (Fearing of Missing Out) trading saham,” ungkapnya.
Baginya, saham merupakan tempat paling mudah mendapatkan uang dengan cara legal di Indonesia.
Namun, kata dia, dengan catatan bagi mereka yang benar-benar mau belajar dan tidak pernah menyerah.
Faiz menambahkan, bahwa saham juga merupakan investasi dengan resiko yang cukup tinggi.
"Jadi, jangan sampai FOMO, karena saham itu bukan judi sehingga perlunya analisis serta kehati-hatian," tuturnya.
Kini setelah berkecimpung di pasar saham selama hampir 5 tahun, Faiz Akbar menjadi influencer keuangan dan pasar saham di media sosial.
Faiz mengatakan perjalanan dirinya masih sangat panjang.
Faiz Akbar Nugraha berbagi tips saat dirinya bermain saham di Indonesia. Simak nih selengkapnya.
- Prabowo Bertemu MBZ, Targetkan Investasi Dagang Rp 158 Triliun
- Prabowo Dinilai Berhasil Membawa Investasi Jumbo dan Gibran Sukses Jaga Stabilitas Politik di Tanah Air
- Anindya Bakrie: Kita Harus Dorong Investasi Asing yang Ciptakan Lapangan Kerja
- Indonesia Siap Akselerasi Pertumbuhan Ekonomi dan Investasi Berkelanjutan dari AS
- 3 Berita Artis Terheboh: Pernikahan Nissa Sabyan Bikin Heboh, 85 Influencer Disikat Polisi
- 85 Influencer Ditindak Polisi Terkait Kasus Promosi Judi Online