Berbisnis di Pasar Domestik & Global Makin Mudah dengan Trade Finance QLola by BRI
jpnn.com, JAKARTA - PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) terus melakukan inovasi teknologi, salah satu hasilnya adalah platform QLola by BRI.
Platform QLola by BRI bisa menjadi solusi terintegrasi untuk memudahkan nasabah dan para pelaku bisnis dalam mengakses berbagai produk dan layanan BRI.
QLola by BRI dilengkapi dengan sejumlah fitur unggulan yang memudahkan nasabah dalam mengoptimalkan bisnis. Salah satu fitur unggulannya yakni Trade Finance yang memudahkan transaksi perdagangan di dalam dan luar negeri.
Apa itu Fitur Trade Finance?
Fitur Trade Finance adalah fitur yang menyederhanakan dan meningkatkan efisiensi seluruh proses transaksi perdagangan internasional maupun domestik.
Terdapat beberapa fitur utama dalam Trade Finance yang membantu kelancaran transaksi bisnis nasabah.
Perdagangan internasional atau impor nasabah dapat memanfaatkan layanan jasa impor seperti penerbitan & amandement L&C serta penerbitan L/C UPAS & UPAU.
Kemudian, pada perdagangan domestik nasabah bisa melakukan penerbitan & Amendment SKBDN, serta penerbitan SKBDN UPAS & UPAU.
PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) terus melakukan inovasi teknologi, salah satu hasilnya adalah platform QLola by BRI.
- SBM & BRI Berkolaborasi Dukung UMKM Fesyen Tingkatkan Skala Bisnis
- Tak Hanya untuk UMKM, BRIncubator Punya Misi Besar untuk Ekonomi Lokal
- Cadangan Beras Pemerintah Aman, Tak Perlu Impor
- Anak Buah Prabowo Yakin 2025 Indonesia Bebas dari Impor
- Bea Cukai Resmikan Pemberlakuan 10 Alat Pemindai Peti Kemas di Pelabuhan Tanjung Priok
- Tegas, Bea Cukai Musnahkan Rokok & Pakaian Bekas Impor Ilegal di Entikong