Berbondong ke Sirkuit, Kota Macet Total
Sabtu, 27 September 2008 – 15:58 WIB

Berbondong ke Sirkuit, Kota Macet Total
Termasuk, lengkingan suara mesin F1 berkekuatan 130 desibel -terpaut 20 desibel dengan bunyi mesin jet pesawat terbang-- yang cukup menyiksa telinga itu. "Baru kali pertama ini saya mendengarkan suara mobil F1 dan menyaksikan betapa cepatnya para pembalap itu melaju di lintasan, " kata Li Xueying, 19, mahasiswi Nanyang Technological University.
Untunglah cuaca Singapura tadi malam cukup bersahabat. Padahal, sebelumnya dikhawatirkan bakal turun hujan. Apalagi, pagi kemarin hampir seluruh Singapura diguyur hujan. Sampai siang langit masih diselimuti mendung tebal. Namun, menjelang sore, cuaca terang sampai berlangsungnya sesi latihan. (ROKY MAGHBAL, Singapura)
SINGAPURA - Kali pertama dalam sejarah. Grand Prix Fromula 1 digelar pada malam hari. Jalanan kota yang digunakan sebagai sirkuit, merupakan hiburan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Skenario Persib Bandung Kunci Gelar Liga 1 Lebih Cepat
- Klasemen Sementara Liga 1: Persib Makin Mentereng, Bali United Tertahan
- Sebelum Mundur dari Kursi Pelatih, Teco Punya Pesan kepada Suporter Bali United
- Kalimat Teco yang Mengundurkan Diri setelah Bali United Kalah dari Persib
- Evaluasi Bojan Hodak Seusai Persib Mengiris Tipis Bali United, Ini Jadi Sorotan!
- Persib Menang dari Bali United, tetapi Bojan Hodak Kurang Puas