Berbuat Mesum, Empat Pelajar Terjaring Razia
Senin, 15 Juli 2013 – 22:55 WIB
Sementara itu, 11 orang yang digelandang ke kantor satpol PP hanya mendapat pembinaan dari petugas. ""Mereka harus membuat surat pernyataan agar tidak mengulangi perbuatan tersebut,"" kata Kepala Satpol PP Bulungan Abdul Jalil Sabtu malam (13/7). Khusus para pelajar yang terkena razia, mereka baru bisa meninggalkan kantor satpol PP setelah dijemput orang tua.
Baca Juga:
Selain menangkap 11 orang yang diduga berbuat mesum, petugas mengamankan sembilan kardus minuman beralkohol yang disita dari salah satu kafe ilegal. Di tempat itu, petugas juga menemukan pasangan mesum di sebuah kamar. Petugas menemukan kondom yang terlihat masih basah di kamar tersebut. (din/she/ndy/jpnn)
BULUNGAN - Anggota Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Bulungan Sabtu malam (13/7) mengadakan razia penyakit masyarakat di Tanjung Selor dan sekitarnya.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Indekos di Jaksel Dijadikan Sarang Prostitusi, Wanita PSK Berusia 20 Tahun
- Pencuri Motor Spesialis Indekos Ditangkap Polda Jatim
- Pasutri Lansia Meninggal Tak Wajar di Kudus, Diduga Korban Pembunuhan
- Kajari Kediri Melepas Tembakan saat Mobilnya Diadang Pemotor, Ini yang Terjadi
- Anggota Polda Jabar jadi Pelaku Penganiayaan Wanita di Cirebon, Propam Bergerak
- Saling Bunuh Remaja Pelaku Tawuran Pakai Senjata Tajam di Koja