Berburu Angpao Motif Tikus untuk Imlek 2020, Ini Daftar Harganya
Kamis, 23 Januari 2020 – 21:30 WIB
Mereka memborong angpao, riasan kepala, dan beberapa hiasan khas Imlek lainnya.
"Ini saya mau beli untuk cucu saya tadi sudah keliling," ujar Leonita. Para ibu itu berharap Imlek 2020 ini membawa rezeki, keberuntungan, dan keselamatan untuk keluarganya masing-masing. (flo/jpnn)
Warga Tionghoa sudah bersiap menyambut Imlek 2020 dengan membeli berbagai hiasan di kawasan pecinan.
Redaktur & Reporter : Natalia
BERITA TERKAIT
- Imlek 2575, Bank Mandiri Ajak Nasabah dan Mitra Rayakan Tahun Naga Kayu
- Hadir Perayaan Imlek, Gibran Semeja dengan Veronica Tan
- Ucapkan Gong Xi Fat Chai di Cin Te Yen, Ganjar Kenang Jasa Gus Dur bagi Imlek
- Little Dragon
- Capres Ganjar Pranowo Bersama Darmadi Durianto Sambut Perayaan Imlek di Empurau Jakarta
- Pesan Khusus Menag Yaqut untuk Umat Konghucu, Ada Soal Pemilu 2024