Berburu Merchandise Band di Merch-Making Market 2025

Berburu Merchandise Band di Merch-Making Market 2025
Seorang pencinta musik berburu merchandise band saat menghadiri salah satu festival musik di Jakarta. Foto: Dok. JPNN.com

Program-program yang dirancang di MMM adalah miniatur environment dalam industri merchandise musik antara musisi, seniman, vendor, penggemar, toko musik dan record label.

"Sebenarnya sudah terjadi sejak industri merchandise musik menjadi populer di era tahun 1960-an yang membuat permintaan besar untuk barang-barang yang berhubungan dengan mereka dan kemudian melahirkan industri merchandise band dalam skala massal,” tambah Misbahuddin Nika, Creative Director MMM.

Tiket MMM 2025 tersedia dalam empat kategori, yakni Regular 3-Day Pass, Regular 1-Day Pass, Special 3-Day Pass, dan Special 1-Day Pass yang dijual melalui aplikasi TipTip.

Berburu Merchandise Band di Merch-Making Market 2025

 (ded/jpnn)

Rangkaian music merchandise expo bertajuk Merch-Making Market (MMM) akan digelar di Brickhall Fatmawati, Jakarta Selatan pada 21-23 Maret 2025.


Redaktur & Reporter : Dedi Yondra

JPNN.com WhatsApp

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News