Beredar Video, Para Ketua DPD II Golkar di Jabar Ucap Sumpah Dukung Airlangga

Beredar Video, Para Ketua DPD II Golkar di Jabar Ucap Sumpah Dukung Airlangga
Airlangga Hartarto. Foto: Ricardo/JPNN.com

Selanjutnya, para ketua DPD II Golkar Jabar menandatangani sumpah itu. Ketua DPD II Golkar Pangandaran Taufik Martin menjadi yang pertama menandatangani sumpah itu.

Sebuah foto lain juga memperlihatkan lukisan bergambar Airlangga dengan ukuran cukup besar diletakkan di dekat mihrab masjid. Airlangga dan Dedi tampak berpose bersama di dekat foto itu.(tan/jpnn)


Isi sumpahnya mendukung dan memilih Airlangga Hartarto sebagai calon ketua umum Golkar pada Musyawarah Nasional.


Redaktur & Reporter : Fathan Sinaga

Silakan baca konten menarik lainnya dari JPNN.com di Google News