Berhaji Berkat Undangan Raja Saudi, Caisar YKS Menangis Setiap Hari
Selasa, 13 September 2016 – 12:36 WIB

Caisar Putra Aditya. Foto: YouTube
"Rasanya seperti mimpi," kata Caisar saat acara pelepasan calon jamaah haji khusus di kediaman Duta Besar Saudi Arabia di kawasan Menteng, Jakarta Pusat, beberapa waktu lalu.
"Saya juga tidak menduga ada telefon yang memberi tahukan saya dapat undangan khusus untuk menunaikan ibadah haji," sambung Teuku Wisnu. (ded/jpg)
MASIH ingat Caisar Putra Aditya yang terkenal lewat acara Yuk Keep Smile? Pria yang beken karena jogetannya itu sedang melaksanakan ibadah haji.
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Artis Berinisial FA Ditangkap Polisi Terkait Narkoba
- Jenguk Nikita Mirzani di Penjara, Dinar Candy Buktikan Hal Ini
- Hotman Paris Enggan Jadi Kuasa Hukum Paula Verhoeven, Ini Alasannya
- Tawari Paula Verhoeven jadi Aspri, Hotman Paris: Saya Yakin Bisa Bayar Lebih Mahal
- Milledenials Gelar Showcase Spesial, Perayaan EP Hingga Pelepasan Tur Eropa
- Billy Syahputra Klarifikasi Kabar Akan Pindah ke Kota Asal Vika Kolesnaya