Berharap Konsistensi Maung
Rabu, 13 Juni 2012 – 09:46 WIB

Berharap Konsistensi Maung
BANDUNG-Salah satu striker Persib Bandung, Aliyudin mengatakan, timnya hingga saat ini terus mengalami peningkatan dan mengalami perubahan yang signifikan. Ia pun berharap dengan tren positif yang didapat timnya saat ini, bisa bertahan hingga akhir musim kompetisi Indonesia Super League (ISL) 2011-2012 yang hanya tinggal menyisakan enam laga. Empat laga tandang dan dua laga kandang
Menurutnya, kerjasama dan kebersamaan antar pemainnya sudah terjalin dengan sangat baik. Baik pada saat bertanding di lapangan maupun di luar lapangan
Baca Juga:
Terlihat, timnya saat ini belum mengalami kekalahan dan hanya menuai hasil menang dan imbang baik di tandang maupun di kandang. Namun menurutnya yang terpenting suasana kondusif didalam tubuh Persib Bandung sudah sangat baik. Dengan begitu, hal tersebut membuat para pemain bisa menikmati setiap pertandingan yang dijalaninya
Baca Juga:
BANDUNG-Salah satu striker Persib Bandung, Aliyudin mengatakan, timnya hingga saat ini terus mengalami peningkatan dan mengalami perubahan yang signifikan.
BERITA TERKAIT
- Resmi, Robin Van Persie jadi Pelatih Feyenoord Rotterdam
- Korea Terlalu Perkasa, Perjalanan Timnas Basket Indonesia Berakhir di Jakarta
- Timnas U-20 Indonesia Gagal Raih Prestasi di Piala Asia U-20, Indra Sjafri Dipecat
- Perkuat Solidaritas, Pokja Wartawan Jaksel Gelar Spartan Fun Badminton 2025
- Pebulu Tangkis Pelapis Pelatnas Unjuk Gigi di Singapura
- Liga 1: Taktik 'Parkir Bus' Madura United Buat Persib Kesulitan Mencetak Gol