Berharap PSSI Lebih Akomodatif
Selasa, 16 Agustus 2011 – 04:29 WIB
Saat ini Persiku beserta klub-klub lain sedang berusaha melobi PSSI untuk lebih akomodatif dan lunak terhadap syarat-syarat tersebut. Usaha yang terbaru, yakni menggunakan momen asistensi di Daerah Istimewa Jogjakarta (DIJ), Senin (15/8).
Baca Juga:
"Selain itu, Pengprov PSSI Jateng melalui forum buka bersama dengan klub-klub beberapa waktu lalu, juga telah merencanakan untuk kembali mendesak PSSI agar lebih lunak dengan syarat-syarat tersebut," terangnya.
Dalam asistensi klub profesional di DIJ yang diikuti 14 klub tersebut, tim Macan Muria-julukan Persiku-diwakili Widhoro Heriyanto. "Saya berpesan kepada Widhoro agar mengusulkan supaya syarat-syarat PSSI diperlunak, terutama tentang deposit," jelasnya. (lin/aji)
KUDUS - Pada gelaran kompetisi Liga Indonesia musim depan, Persiku harus tetap berada di kasta profesional. Hal tersebut yang sedang diperjuangkan
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Shin Tae Yong Merasakan Tekanan Menjelang Indonesia vs Arab Saudi
- Ini Permasalahan Arab Saudi Menjelang Jumpa Timnas Indonesia
- Kelebihan Timnas Indonesia di Mata Pelatih Arab Saudi
- Kabar Irwansyah Hengkang dari Pelatnas Cipayung, Fadil Imran Jawab Begini
- Persib Jamu Borneo FC di Stadion GBLA, Bobotoh Boleh Datang, tetapi
- Gandeng Konsuiltan Manajemen, PBSI di Tangan Fadil Imran Mencoba Terukur dan Transparan