Berharap Siantar seperti Jembrana
Selasa, 14 September 2010 – 21:24 WIB
Menurut Ray, kasus Pematangsiantar ini menjadi bukti nikmatnya pemilukada. Maksudnya, kepala daerah-wakil kepala daerah hasil pemilukada benar-benar ditentukan oleh suara rakyat. "Inilah nikmatnya pemilukada. Kalau tak ada alasan yang bisa dijelaskan kepada masyarakat mengenai perlunya penguluran pelantikan, maka masyarakat sendiri yang akan protes. Para politisi harus menyadari bahwa bukan dia lagi yang menentukan siapa yang menjadi kepala daerah," ujar Ray saat dimintai komentar mengenai jagad politk di Siantar belakangan ini. (sam/jpnn)
JAKARTA -- Tokoh masyarakat Sumut, Ray Rangkuty, berharap pasangan Hulman Sitorus-Koni Ismail Siregar yang dijadwalkan akan dilantik sebagai walikota-wakil
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- PDIP Sebut Megawati dan Prabowo akan Bertemu, Kriminalisasi Hasto Bakal Dibahas?
- Dukung Prabowo soal Swasembada Pangan, Legislator PKB: Bukan Kebijakan Muluk-Muluk
- TNI AL Bongkar Pagar Laut, Eks Sesmilpres Singgung Proses Hukum
- Kuasa Hukum Gus Muhaimin: Semua Gugatan Ghufron Kandas
- Konsolidasi Nasional Gerakan Mandiri Bangsa Lahirkan Partai Gema Bangsa
- Setuju Ambang Batas Parlemen 4 Persen Dihapus, Eddy Soeparno: Bentuk Keadilan Demokrasi