Berharap Status Bepe-Ismed Diperjelas
Minggu, 23 Desember 2012 – 05:39 WIB

Berharap Status Bepe-Ismed Diperjelas
"Jujur penggantinya belum ada. Tapi, pemain muda kami menunjukkan kualitas yang bagus saat menggantikan mereka," ucap Iwan.
Baca Juga:
Dua pemain yang dimaksud adalah Rahmat Afandi yang menggantikan posisi Bepe dan Mukminin yang menggantikan posisi Ismed. Rahmat dan Mukminin dinilai tampil baik saat tampil di Inter Island Cup (IIC). Hanya saja, pengalaman dan kualitas keduanya belum bisa disetarakan.
Karena itu Iwan ingin manajemen bisa secepatnya menyelesaikan negosiasi dengan pemain yang menjadi Ikon Persija selama ini.
"Saya minta tolong cepat agar tidak mengambang. Di tim juga tidak terlalu sulit untuk mulai adaptasi tanpa mereka," ucapnya.
Sementara Manajer Persija, Ferry Paulus, belum memberikan jawaban pasti. Saat dikonfirmsi, dia hanya menjawab diplomatis dan meminta agar masalah itu ditanyakan kepada sang pemain.
JAKARTA - Status Bambang Pamungkas dan Ismed Sofyan di Persija Jakarta yang belum pasti tak mau terlalu dipikirkan oleh pelatih Iwan Setiawan. Dia
BERITA TERKAIT
- Menjelang Laga Kontra PSS, Persib Siapkan 2 Amunisi Baru
- Leeds United & Burnley Promosi ke Premier League
- Liga 1 Menyisakan 5 Pertandingan, Hanya 3 Pemain Persib yang Belum Tampil
- Piala Sudirman 2025: Alasan Ester Ditunjuk Jadi Pengganti Jorji
- Kawhi Leonard Cemerlang, Clippers Menang di Kandang Nuggets
- Sudirman Cup 2025: Harapan di Tengah Tantangan Tim Bulu Tangkis Indonesia