Berhemat Agar Tak PHK Karyawan
Senin, 01 Februari 2016 – 18:48 WIB

Sektor industri migas kini tengah surut. Foto : Dok Jawa Pos
Berdasar catatan Jawa Pos, selain Chevron, ada Royal Dutch Shell yang dikabarkan memutuskan hubungan kerja dengan 6.500 pegawainya.
Begitu juga perusahaan jasa minyak dan gas bumi, Shlumberger, terhadap 11 ribu karyawannya. Terakhir, PT Pertamina (Persero) juga menyebutkan, opsi pengurangan karyawan di sektor hulu dan pengolahan bisa terjadi.(dim/c7/agm/pda)
JAKARTA – Efek domino anjloknya harga minyak terus terjadi. Salah satunya tentu menghantui nasib para pekerjanya. Ancaman PHK besar-besaran
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Daikin Ajak Siswa SMK Cerdas K3LH
- Pefindo Naikkan Peringkat PT Semen Baturaja
- Soal Keluhan AS Terhadap Barang Bajakan di Mangga Dua, Kemendag Bilang Begini
- Sinarmas Investama Ajak Generasi Muda Melek Investasi Digital
- Sejumlah Tokoh Ikut Tenangkan Nasabah Bank DKI dan Imbau Tidak Kosongkan Rekening
- SPBH Milik PLN IP Bakal Jadi Kunci Penting Mewujudkan Transportasi Berbasis Hidrogen