Berhenti Berhubungan Badan, Bisa Pengaruhi Bobot Tubuh Melonjak?
jpnn.com - BERHUBUNGAN badan, bukan hanya sekedar kegiatan untuk mencari kesenangan saja. Aktivitas ini juga memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan.
Riset tentang berhubungan badan, tentu takkan pernah berhenti. Salah satu hipotesa yang muncul dan menarik perhatian ilmuwan adalah pengaruh seks terhadap berat badan.
Berikut beberapa hal yang terjadi pada berat badan Anda ketika berhenti berhubungan seks, seperti dilansir laman Yourtango, Selasa (23/8).
1. Membakar kalori.
Beberapa berpendapat bahwa seks membantu individu menurunkan berat badan, karena berhubungan seks membakar kalori. Rata-rata, Anda membakar sekitar 100 kalori untuk setiap 30 menit dari seks
2. Depresi, bisa menyebabkan kenaikan berat badan.
Penelitian terbaru menunjukkan, bahwa seks bisa membantu meringankan depresi. Tetapi jika Anda tidak melakukannya, Anda mungkin lebih cenderung menjadi depresi.
Untuk beberapa orang, depresi sering menyebabkan kenaikan berat badan. Jadi ada korelasi langsung antara kenaikan berat badan, seks dan peningkatan depresi.
BERHUBUNGAN badan, bukan hanya sekedar kegiatan untuk mencari kesenangan saja. Aktivitas ini juga memiliki sejumlah manfaat bagi kesehatan. Riset
- 5 Manfaat Minum Susu Kunyit, Jantung Anda Bakalan Bahagia
- 6 Manfaat Pepaya, Bantu Pria Tahan Lama di Ranjang
- 4 Khasiat Air Ketumbar, Penderita Penyakit Ini Disarankan untuk Mengonsumsinya
- Ikhtiar Yakes Pertamina Bangun Ekosistem Layanan Kesehatan Berkelanjutan
- 6 Khasiat Susu Almond, Bikin Tulang Makin Kuat
- Waspada, Ini 5 Bahaya Minum Air Kelapa Saat Sedang Haid