Beri Dukungan, SBY Bakal Lihat Timnas Latihan
Selasa, 19 Maret 2013 – 17:07 WIB

Beri Dukungan, SBY Bakal Lihat Timnas Latihan
"Meskipun persiapan cukup mepet dan ada pergantian pelatih, kita berharap doa dan semangat itu ada dan para pemain secara psikologis tidak kehilangan," pungkas Roy.
Seperti diketahui, , Timnas Indonesia jelang pertandingan lawan Arab Saudi mengalami tantangan karena tidak melewati pertandingan ujicoba baik dengan tim asing maupun lokal. Timnas Garuda sebenarnya dijadwalkan menjalani pertandingan uji coba melawan Mali di Jakarta, 14 Maret lalu. Hanya saja rencana itu batal karena belum ada kesepakatan yang jelas.(flo/jpnn)
:vid="7813" JAKARTA - Timnas Indonesia akan bertanding melawan Arab Saudi di Stadion Utama Gelora Bung Karno Jakarta, pada Sabtu (23/3)
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Arsenal Vs Real Madrid 3-0: Kok Bisa Declan Rice Cetak 2 Gol dari Tendangan Bebas?
- Pelatih Persib Bandung Bojan Hodak Pantau 2 Pemain Timnas U-17 Indonesia
- Bayern Vs Inter Milan 1-2: Martinez Melihat Penderitaan
- Calon Lawan Timnas U-17 Indonesia di Perempat Final Piala Asia U-17 2025 Masih Misterius
- Hasil Liga Champions: Arsenal Bikin Madrid Babak Belur, Inter Iris Tipis Munchen
- Debut Jafar/Felisha di BAC 2025 Diwarnai Kartu Merah hingga Poin Gratis