Beri Kuliah Umum di Politeknik Ben Boi, Dirjen Askolani Bicara Peran Strategis Bea Cukai

“Selain pemaparan materi, mahasiswa juga diajak berkunjung ke tempat penimbunan sementara (TPS) di Pelabuhan Tanjung Perak untuk melihat langsung kegiatan Bea Cukai di lapangan,” imbuhnya.
Di Aceh, Bea Cukai Langsa diundang menjadi pemateri pada festival usaha mikro, kecil, dan menengah (UMKM) dan talkshow kewirausahaan yang diselenggarakan Himpunan Mahasiswa Teknik Industri (HMTI) Universitas Samudra Langsa yang dilaksanakan di Gedung Multiguna Universitas Samudra, Jumat (28/10) lalu.
Bea Cukai Langsa memaparkan materi tentang peran Bea Cukai dalam mendukung UMKM.
Hatta berharap melalui kegiatan ini diharapkan mahasiswa bisa menjadi Duta Bea Cukai yang mampu memberikan informasi kepada masyarakat. (mrk/jpnn)
Jangan Lewatkan Video Terbaru:
Dirjen Bea Cukai Askolani bicara peran strategis Bea Cukai dalam mendukung pemulihan ekonomi nasional saat memberikan kuliah umum di Politeknik Ben Mboi
Redaktur & Reporter : Sutresno Wahyudi
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Ini Tujuan Bea Cukai Kenalkan Peran dan Fungsinya Kepada Murid TK hingga SMK
- Pencuri Motor Mahasiswa di Ogan Ilir Diringkus Polisi
- Genjot Pertumbuhan Ekonomi, Kanwil Bea Cukai Jakarta Beri Fasilitas TBB ke Perusahaan Ini
- ELSA Bangun Kolaborasi Dunia Industri dan Akademik, Gelar Campus Visit ke Jogja
- Universitas Terbuka Luluskan 29 PMI di Korea Selatan