Beri Rp 1 Miliar, Dirut Indoguna: Hidup PKS
Selasa, 15 April 2014 – 12:34 WIB

Beri Rp 1 Miliar, Dirut Indoguna: Hidup PKS
"Bukan dana untuk PKS?" tanya hakim lagi. Maria membenarkannya. "Saya kira termasuk untuk PKS," katanya.
Baca Juga:
Usai dikasih uang Rp 1 miliar, Fathanah menyampaikan ucapan terima kasih. Maria mengaku sempat menyebut 'hidup putih' kepada orang dekat mantan Presiden PKS Luthfi Hasan Ishaaq itu.
Hakim menanyakan maksud pernyataan Maria soal 'hidup putih'. "Apa maksudnya 'hidup putih'? Maksudnya PKS?" tanya hakim. "Iya, yang mulia," jawab Maria. (gil/jpnn)
JAKARTA - Terdakwa kasus dugaan suap pengurusan kuota impor daging sapi di Kementerian Pertanian Maria Elizabeth Liman mengaku memberikan uang
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Waspada Hujan Hari Ini di Sejumlah Wilayah di Indonesia
- 5 Berita Terpopuler: Revisi UU ASN Mengubah Sesuatu, Ada Pasal yang Dipersoalkan, Honorer R2/R3 Keburu Pensiun
- Ma'ruf Amin Sebut Lebih Baik Kirim Bantuan Ketimbang Evakuasi Warga Gaza ke Indonesia
- Muncul Penolakan Soeharto Sebagai Pahlawan Nasional, Mensos Merespons Begini
- Cak Imin: Tadi Presiden juga Menelepon Saya
- Pernyataan Terbaru Mensos soal Soeharto Pahlawan Nasional