Berikut Jadwal Final Indoclub Championship di Sentul
Minggu, 04 November 2018 – 12:05 WIB

Temu media final Indoclub Championship di Jakarta. Foto: Dedi Sofian/JPNN.com
"Di putaran terakhir 2018 ini kami menyuguhkan pertarungan kelas-kelas 2tak yang diprediksi akan menyita perhatian publik terutama pengunjung yang akan hadir secara langsung. Kami juga akan menyuguhkan kelas unggulan lainnya di matic race dengan kelas FFA sebagai kelas utama berhadiah menarik," pungkasnya. (mg9/jpnn)
Setelah diselenggarakan di tiga kota, Indoclub Championship sudah masuk tahap final yang akan digelar pada 23-24 Desember 2018 di Sirkuit Gokart Sentul, Bogor.
Redaktur & Reporter : Dedi Sofian
BERITA TERKAIT
- Ibas Doakan Pembalap Mario Aji di Moto2: Kibarkan Merah Putih Hingga Garis Finis
- Pertama di Dunia, Ajang Balap Motor Listrik Digelar di Sentul
- MotoGP Kazakhstan Batal Digelar 2024, Ini Sebabnya
- Pertamina Datangkan Fabio Di Giannantonio & Marco Bezzecchi Jelang Grand Prix of Indonesia 2024
- Kolaborasi Pertamina & Mandalika Racing Series Dukung Pembalap Muda Indonesia Mendunia
- Ikut Balap Liar di Pekanbaru, Siap-siap Motor Ditahan Hingga Lebaran Usai