Berintegrasi dengan Pemda, Dansatgas Yonif 126/KC Kunjungi Kantor Bupati Keerom
Jumat, 17 Desember 2021 – 03:50 WIB

Dansatgas Yonif 126/KC Letkol Inf Dwi Widodo melaksanakan kunjungan perdananya ke Bupati Kabupaten Keerom Piter Gusbager. Foto: Pen Satgas Yonif 126/KC
Piter menyampaikan pemerintah daerah sepakat bahwa program kerja Pemda dan Satgas harus terintegrasi agar produk/output yang dihasilkan dapat optimal.
Di akhir kunjungan, Dansatgas memberikan cenderamata kepada Bupati Keerom sebagai simbol bahwa saat ini Satgas Yonif 126/KC hadir di Kabupaten Keerom untuk melaksanakan tugas pengamanan perbatasan dalam rangka pengabdian kepada negara dan bangsa.(fri/jpnn)
Dansatgas Yonif 126/KC Letkol Inf Dwi Widodo melaksanakan kunjungan perdananya ke Bupati Kabupaten Keerom Piter Gusbager.
Redaktur & Reporter : Friederich
BERITA TERKAIT
- Ibas Memuji Peran TNI, Ahli Gizi hingga Masyarakat di Program Makan Bergizi Gratis
- Panglima TNI Serahkan Paket Sembako Kepada Prajuritnya Menjelang Idulfitri 1446 H
- RUU TNI Disetujui DPR, Ini Isi Pasal 3, 7, 47, dan 53
- Dorong Semangat Baru di Tubuh TNI, 6 Jabatan Strategis Diserahterimakan
- Imparsial: Peradilan Militer Cenderung Menjadi Sarang Impunitas Bagi Prajurit TNI
- RUU TNI: Inilah 3 Pasal yang Diubah & 15 Jabatan Sipil Bisa Diisi Prajurit Aktif