Berinternet ala Game 3D
Rabu, 24 September 2008 – 13:22 WIB
Jika memakai ExitReality untuk membuka situs YouTube, pengguna bakal menemui tampilan ala bioskop virtual. Avatar sang pengguna digambarkan duduk menonton video, bersebelahan dengan avatar milik pengguna lain yang juga sedang log on ke YouTube.
Baca Juga:
Tampilan menarik ala ExitReality membuat penggunanya betah untuk berinternet lebih lama. "Umumnya, pengguna hanya beberapa menit mengakses internet dengan situs bertampilan dua dimensi. Dalam environment 3D, mereka akan betah untuk lebih lama berinternet. Pemilik website bisa memanfaatkannya untuk memaksimalkan aktivitas user di website miliknya," ujar Danny Stefanic, founder ExitReality.
Penasaran ingin mencoba? Kunjungi saja situs exitreality.com dan download plug-in-nya. Aplikasi tersebut bisa diunduh secara gratis. (rum/bs)
Berselancar di dunia maya sebentar lagi bakal makin mengasyikkan. Pengguna tidak lagi disuguhi tampilan layar berformat dua dimensi. Dengan browser
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- Gebuk Judol, Upaya Bersama memberantas Judi Online di Era Digital 5.0
- Threads Merilis Fitur Baru Secara Global, Silakan Dicoba
- Kirim Banyak Foto dan Video di WhatsApp Jadi Lebih Praktis
- PT JIP & Disdik DKI Kerja Sama Pemanfaatan Gedung untuk Pembangunan Menara Telekomunikasi
- Akustika Swara Indonesia dan BRIN Kembangkan Tabung Impedansi
- Konon, Apple Menyiapkan AirTag Generasi Terbaru, Ini Bocorannya