Berita Duka, Abdul Samad Meninggal Dunia di Banjarmasin
Rabu, 30 Januari 2019 – 17:59 WIB

Mayat. Ilustrasi Foto: dok.JPNN.com
Kasi Humas Polsekta Banjarmasin Aiptu Partogi mengatakan, personel piket langsung turun ke lokasi setelah menerima laporan.
"Korban tewas karena serangan jantung. Hal itu dipastikan dengan keterangan rekan korban bahwa selama ini korban sering mengeluh sakit dada. Kematian korban murni karena sakit," terang Partogi. (lan/radarbanjarmasin/jpnn)
Abdul Samad meninggal dunia ketika mengantar penumpang menuju Jalan Veteran, Sungai Gardu, Banjarmasin, Kalimantan Selatan, Senin (29/1).
Redaktur & Reporter : Ragil
BERITA TERKAIT
- Ray Sahetapy Meninggal Dunia, Raya: Surya Langsung Beli Tiket Jam 5 Subuh
- Mengenang Sosok Ray Sahetapy, Ira Wibowo: Kami Semua Sedih, Dia Sangat Open
- Kenang Sosok Ray Sahetapy, Deddy Mizwar: Teman Diskusi yang Menyenangkan
- Ini Identitas Korban Minibus Masuk Jurang di Sabang, 1 Tewas
- Detik-Detik 2 Warga Mamuju Tewas Tersengat Listrik
- 8 Orang Meninggal Dunia Akibat Laka Lantas Selama Arus Mudik Lebaran di Aceh