Berita Duka: Mafri Amir Meninggal Dunia, Kami Ikut Berbelasungkawa
Senin, 27 Desember 2021 – 20:33 WIB

Dosen UIN Syarif Hidayatullah Ciputat Dr. H. Mafri Amir meninggal dunia Senin (27/12) pukul 10.00 Wib di RS Hermina Ciputat. Foto: ANTARA/HO
"Beliau idola waktu mahasiswa. Waktu saya promosi doktor di Ciputat, beliau hadir dan sangat merasa terhormat atas kehadirannya. Selamat jalan, guruku teruslah ke surga," ujar Khusairi.(antara/jpnn)
Dosen UIN Syarif Hidayatullah Ciputat Dr. H. Mafri Amir, M.Ag. meninggal dunia, Senin (27/12) pukul 10.00 Wib di RS Hermina Ciputat.
Redaktur & Reporter : Budi
BERITA TERKAIT
- Arus Balik di Jalur Riau-Sumbar Mengalami Peningkatan, Ini Lokasi Rawan Macet
- Ray Sahetapy Meninggal Dunia, Raya: Surya Langsung Beli Tiket Jam 5 Subuh
- Mengenang Sosok Ray Sahetapy, Ira Wibowo: Kami Semua Sedih, Dia Sangat Open
- Kenang Sosok Ray Sahetapy, Deddy Mizwar: Teman Diskusi yang Menyenangkan
- Ini Identitas Korban Minibus Masuk Jurang di Sabang, 1 Tewas
- Detik-Detik 2 Warga Mamuju Tewas Tersengat Listrik