Berita Miring Pemerintahan SBY Berlanjut di SMH
Masih Berdasarkan Kawat Diplomatik AS yang Dirilis WikiLeaks
Sabtu, 12 Maret 2011 – 18:39 WIB

Berita Miring Pemerintahan SBY Berlanjut di SMH
"Kami memperhatikan bahwa sebagai seorang penasehat kunci bagi Presiden RI dan kandidat pengisi kabinet, kunjungan Sjamsoeddin ke AS akan dapat memfasilitasi dan memperkuat hubungan AS-Indonesia," demikian alasan Kedubes AS ke Washington, sebagaimana kawat diplomatik yang dibocorkan dan dikutip SMH tersebut.
Meski begitu, pihak AS tampaknya masih yakin dengan dugaannya atas 'kejahatan' Sjafrie Sjamsoeddin, sehingga visa pun akhirnya tidak dikeluarkan. Apalagi, berdasarkan bocoran kawat diplomatik AS itu pula, disebutkan bahwa kritik lain pun bermunculan terhadap saran Kedubes AS di Jakarta, antara lain dari Kedubes AS di Dili yang memastikan bahwa Sjamsoeddin terlibat dalam operasi militer masa lalu itu. (ito/jpnn)
JAKARTA - Suratkabar top Australia, The Sydney Morning Herald (SMH), kembali melanjutkan tulisan berisi tudingan 'miring' terhadap pemerintahan Presiden
Redaktur & Reporter : Tim Redaksi
BERITA TERKAIT
- QRIS Simbol Kedaulatan Digital Indonesia, Hanif Dhakiri: Bukan Semata Alat Pembayaran
- Paus Fransiskus Meninggal, Ketum GP Ansor: Pesan Beliau Sangat Membekas Saat Kami Bertemu di Vatikan
- Kemendagri dan Pemerintah Denmark Siap Kerja Sama untuk Memperkuat Pemadam Kebakaran
- Konsumsi Sayuran Meningkat Berkat Peran Perempuan Pegiat Urban Farming
- Bea Cukai Sidoarjo Gelar Operasi Bersama Satpol PP, Sita 19 Ribu Batang Rokok Ilegal
- Penyidik Bareskrim Kaji Substansi Laporan Ridwan Kamil terhadap Lisa Mariana