Berita Terbaru Soal Dua Remaja Tewas di Monas
Rabu, 02 Mei 2018 – 23:21 WIB

Kantor Polisi. Foto: dokumen JPNN
Pasalnya, akibat acara yang diadakan Dave, anak Komariah meninggal karena terinjak pengantre lainnya.
Laporan ini diterima oleh Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Bareskrim dengan nomor register LP/578/V/2018/Bareskrim.
Ketua Panitia Dave Revano Santosa diduga melanggar pasal 359 KUHP dengan tindak kelalaian yang menyebabkan meninggalnya orang dengan ancaman lima tahun penjara. (mg1/jpnn)
Kuasa hukum Komariah, 49, Muhammad Fayyadh menyebut kliennya sempat diminta tutup mulut soal kematian anaknya Muhammad Rizky Syahputra, 10.
Redaktur & Reporter : Elfany Kurniawan
BERITA TERKAIT
- Pemprov DKI Jakarta Bakal Lakukan Modifikasi Cuaca Jika Hujan Terus Mengguyur
- Hujan Guyur Jakarta, Banjir Merendam Kawasan Monas
- Sambut Imlek, Sukarelawan Lita Machfud Arifin Bagi Sembako kepada Warga Pecinan Surabaya
- 5 Spot Terbaik di Jakarta untuk Saksikan Pesta Kembang Api Tahun Baru
- Momen Libur Sekolah dan Nataru, Berikut Wisata Gratis di Jakarta untuk Keluarga
- Puluhan Ribu Kader Hadiri Fun Run dan Walk, Kampanyekan Indonesia Tanpa KDRT