Berita Terkini Kasus Briptu Christy dari Kombes Abraham
Minggu, 13 Februari 2022 – 12:17 WIB

Kombes Jules Abraham Abast bilang begini ditanya kasus polwan cantik Briptu Christy Triwahyuni Cantika Sugiarto yang ditangkap di hotel kawasan Kemang, Jakarta Selatan.Foto: ANTARA/HO/Humas Polda Sulut
jpnn.com, MANADO - Polwan cantik Briptu Christy Triwahyuni Cantika Sugiarto masih menjalani pemeriksaan intensif di Propam Polda Sulut.
Pemeriksaan itu setelah Briptu Christy ditangkap polisi di salah satu hotel, kawasan Kemang, Jakarta Selatan.
Lantas, bagaimana perkembangan pemeriksaan kasus Briptu Christy?
Kabid Humas Polda Sulawesi Utara (Sulut) Kombes Jules Abraham Abast mengatakan belum ada perkembangan kasus itu.
"Belum, ya," kata Kombes Abraham saat dikonfirmasi JPNN.com, Minggu (13/2).
Perwira menengah Polri itu mengatakan Briptu Christy juga belum menjalani sidang kode etik.
Dia juga tak mengetahui kapan jadwal sidang etik yang akan dijalani oknum polwan itu.
"(Sidang kode etik) masih proses," kata perwira menengah Polri itu.
Kombes Abraham bilang begini ditanya kasus polwan cantik Briptu Christy Triwahyuni Cantika Sugiarto yang ditangkap di hotel kawasan Kemang, Jakarta Selatan.
BERITA TERKAIT
- Geger Pengakuan Eks Tahanan soal Pungli di Rutan Polda Jateng, Bayar Kamar Rp 1 Juta
- Polisi Sita Sejumlah Obat Bius dari TKP Pemerkosaan Dokter Residen RSHS Bandung
- Polisi Anggota Polres Tangsel Meraba-raba Istri Orang, Viral
- Kurir Pengirim Paket Kepala Babi ke Kantor Tempo Diperiksa Polisi, Begini Hasilnya
- Anggota Polres Dumai Bripka S Tewas di THM, Polisi Pastikan Bukan Karena OD
- Berkas Kasus Pagar Laut Dilimpahkan ke Kejagung, Polisi Belum Temukan Kerugian Negara