Berkali-kali Berharap, Nassar: Tunjukkan yang Sebenarnya
Jumat, 29 Desember 2017 – 13:08 WIB

Nassar. Foto: JPNN
jpnn.com, JAKARTA - Pedangdut Nassar mencurahkan unek-uneknya lewat akun Instagram miliknya.
Dalam postingannya di Instagram, Nassar mengungkapkan kekecewaan.
“Sebab berkali kali aku pernah berharap .. Tapi berkali kali pula aku dijatuhkan oleh harap,”.
Pada keterangannya, mantan suami Muzdalifah ini meminta petunjuk kepada Allah.
“Ya Allahhhhhhhh tunjukkanlah yg sebenarnyaaaaaaaaaa,” tulisnya dalam caption.
Melihat postingan ini, netizen pun langsung membanjiri kolom komentar.
Banyak di antara netizen yang mengaitkan postingan ini dengan Aulia, peserta acara kompetisi penyanyi dangdut.
“Semogaaa aa berjodohh samaa @da4_aulia Aamiin,” kata fadli96_. “Sabar ya kk nazar semua akan indah pd waktu ny semangat,” ujar marhettysafinayahoo.
Dalam postingannya di Instagram, Nassar mengungkapkan rasa kecewanya. Banyak yang menduga Nassar sedang galau.
BERITA TERKAIT
- 5 Tahun Pacaran dengan Sitha Marino, Bastian Steel Berencana Menikah
- Rumah Baim Wong Terendam Banjir, Begini Kondisinya
- Kini Kondisi Sang Ayah Makin Membaik, Darius Sinathrya: Bak Mukjizat
- Begini Kondisi Ayah Darius Sinathrya Seusai Mengalami Komplikasi Akibat Gagal Jantung
- Nikita Mirzani Diperiksa Sebagai Tersangka, Polisi Ungkap Fakta Ini
- Sempat Mangkir, Nikita Mirzani Jalani Pemeriksaan Perdana sebagai Tersangka