Berkas Ariel Dilimpahkan ke Kejaksaan
Kamis, 22 Juli 2010 – 16:48 WIB

Berkas Ariel Dilimpahkan ke Kejaksaan
JAKARTA- Mabes Polri melimpahkan berkas tersangka skandal video mesum Nazriel Irham alias Ariel ke kejaksaan. Pelimpahan ini karena penyidik telah rampungnya berkas pemeriksaan terhadap mantan vokalis grup musik peterpan itu. Lalu bagaimana dengan berkas tersangka Cut tari dan Luna Maya?
"Ariel sudah. Kemarin (Rabu, 21/7), berkas perkara kasus pornografi kasus Ariel sudah dilimpahkan ke penuntut umum," kata Kadiv Humas Polri, Irjen (Pol) Edward Aritonang di Mabes Polri, Kamis (22/7).
Baca Juga:
Jika tak ada hal penting yang diminta oleh jaksa untuk dikoreksi dan dilengkapi, maka berkas itu akan segera disidangkan. Namun jika tidak, penyidik Polri harus melengkapi lagi berkas itu.
Baca Juga:
JAKARTA- Mabes Polri melimpahkan berkas tersangka skandal video mesum Nazriel Irham alias Ariel ke kejaksaan. Pelimpahan ini karena penyidik telah
BERITA TERKAIT
- Kabar Paula Verhoeven Menangis Saat Sidang Cerai, Kuasa Hukum Beri Penjelasan
- Tampil Glamor di Persidangan, Hotman: Biar si Botak Lihat, Enaknya jadi Pengacara Sukses
- Hotman Paris Disebut Kewalahan saat Sidang, Razman: Dia Kena Penyakit Lupa
- Nikita Mirzani Ditahan, Uya Kuya Berkomentar Begini, Tegas!
- Rhoma Irama Sampaikan Kabar Duka, Innalillahi
- Digosipkan Punya Kekasih Baru, Kimberly Ryder Membantah